Sosialisasi Website Perpustakaan dan Database Jurnal untuk Mahasiswa Magister

Pada hari Sabtu (25/01) Perpustakaan telah melaksanakan kegiatan sosialisasi website perpustakaan dan Database jurnal yang telah dilanggan oleh Perpustakaan. Sosisalisasi ini diadakan secara langsung di Aula gedung B lantai 2. Peserta sosialisasi ini adalah mahasiswa magister hukum dan magister manajemen. Sosialisasi ini merupakan salah satu bentuk kegiatan yang dilaksanakan perpustakaan agar dapat mendekati mahasiswa magister […]